Posts

Showing posts with the label Info Unik

Mengenal Pohon Bunut (Ficus Glauca)

Image
Image by : floradirgantara Pohon bunut atau yang dalam bahasa ilmiahnya ficus Glauca merupakan tumbuhan yang biasa hidup di alam liar. Pohon ini masih merupakan famili dari pohon beringin. Pohon bunut dapat tumbuh hingga puluhan meter dan diameter pohon yang sangat besar.  Untuk saat ini, pohon bunut tidak lagi hanya menjadi pohon liar yang hidup di alam bebas tapi pohon bunut juga di manfaatkan menjadi bahan bonsai yang memiliki nilai seni dan juga nilai jual yang tinggi. Nah buat sobat yang belum tahu tentang pohon bunut(ficus Glauca)  silakan simak artikel ini untuk mengetahui ciri-ciri dari pohon bunut ini.  1 Akar Pohon Bunut Akar pohon bunut ini biasanya akan tumbuh secara liar, bahkan akar pohon bunut dapat tumbuh di atas batu dan menjalar ke tempat yang terdapat nutrisi untuk mencari makan. Akar pohon bunut biasanya dapat tumbuh dengan lebat dan bisa menjadi besar tergantung tempat dia tumbuh. Bagi para pebonsai, akar pohon bunut menjadi salah satu faktor yang men...

Teknik/cara cangkok pohon loa/lo simpel tapi hasil memuaskan

Image

Menjadi Traveler yang Baik

Image
Tidak di pungkiri saat ini bahwa banyak tempat-tempat wisata yang banyak bermunculan. Entah itu tempat tempat buatan seperti waterboom, waduk buatan dll, dan ada juga tempat wisata yang memang asli dari alam. Misalkan saja bukit bukit yang dulunya tidak menarik untuk di kunjungi kini di sulap menjadi tempat yang menarik dan tentunya dapat mengundang para traveler untuk mengunjunginya juga air terjun yang indah. Di tambah dengan pesatnya teknologi membuat kita tidak lagi susah untuk mengabadikan moment-moment yang indah bersama keluarga dan teman teman kita. Memang dengan munculnya tempat tempat  wisata itu tidak hanya menguntungkan bagi kita yang senang berpetualang dan juga bagi kita yang menginginkan wisata yang murah,karena rata rata tempat tempat itu belum di kelola oleh pemerintah daerah tapi hanya di kelola oleh warga sekitar sehingga banyak tempat yang tidak ada retribusi karcis masuknya,mungkin hanya sekedar biaya parkir yang di kelola oleh pemuda sekitar. Selain itu j...

Keindahan Alam Di Balik Sebuah Mitos di Masyarakat

Image
Ada beberapa hal yang mungkin harus diperhatikan dalam mengeksplori keindahan alam.Memang wisata alam sangat menyenangkan,selain menambah wawasan,menambah teman juga bisa di jadikan ajang untuk kampanye dalam menjaga kelestarian alam ini.Karena tidak di pungkiri lagi,alam Indonesia semakin lama semakin memprihatinkan kelestariannya.Mulai kebakaran hutan sampai pada penebangan hutan oleh oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab,membuat ekosistem flora dan fauna hari demi hari terus mengenaskan kelangsungannya.Wisata alam saat ini menjadi favorit anak-anak muda bahkan orang dewasa.Misalkan saja ke bukit-bukit wisata,hutan-hutan wisata,atau ke danau dan pantai.Karena selain murah,banyak pilihan tempatnya juga bisa di jadikan edukasi bagi anak-anak kita.Bahkan saat ini kegiatan mendaki tidak lagi hanya di lakukan oleh orang dewasa,bahkan banyak pula yang masih anak-anak ikut dalam kegiatan hiking ini. Tapi selain keindahan alam ada lagi hal yang pelu dirperhatikan dalam ber...

Mengenal Lebih Dekat Museum Karst Indonesia di Pracimantoro Wonogiri.

Image
Museum Karst Indonesia merupakan wahana tempat memamerkan segala hal tentang batuan dan kawasan karst mulai dari sejarah geologi, kehidupan pra sejarah, hingga kehidupan kawasan karst di era modern. Lokasi Museum Karst Indonesia terletak di Desa Gebangharjo Kecamatan Pracimantoro Kabupaten Wonogiri Provinsi Jawa Tengah. Jarak dari Kota Wonogiri kurang lebih 45 km dari Kota Wonogiri. Akses menuju lokasi sangat memadai dengan jalan yang bisa dilalui dengan kendaraan bus lengkap dengan area parkir yang luas. Ide pembangunan Museum Karst Indonesia mengemuka saat diselenggarakan Lokakarya Nasional Pengelolaan Kawasan Karst di Kabupaten Wonogiri pada tanggal 4-5 Agustus 2004 yang digelar oleh Departemen Energi Dan Sumber Daya Mineral. Kawasan karst Gunung Sewu yang meliputi tiga Kabupaten yaitu Gunung Kidul, Kabupaten Pacitan, dan Kabupaten Wonogiri serta kawasan karst Gombong Selatan di Kabupaten Kebumen Jawa Tengah telah ditetapkan sebagai kawasan ekokarst oleh Presiden Republik Indone...

Manfaat Mendaki Gunung

Image
Mendaki gunung/hiking saat ini memang sudah menjadi hal yang tidak asing lagi yang tidak hanya di lakukan oleh kalangan pelajar ataupun anak muda saja.Bahkan saat ini orang tua dan juga anak-anak pun banyak yang mekukan kegiatan ini.Selain sebagai hobi,mendaki memiliki banyak manfaat baik secara teknis maupun non teknis yang akan kita rasakan sebab itulah saat ini banyak kalangan melakukan kagiatan ini.Manfaat apa sajakah yang akan kita dapatkan dari kegiatan ini : Meningkatkan kapasitas kerja jantung dan paru-paru Manfaat mendaki gunung yang pertama adalah dapat meningkatkan kapasitas kerja jantung dan paru-paru.Hal ini di sebabkan karena pada saat melakukan pendakian di butuhkan tenaga yang besar yang akan membentuk kekuatan pada jantung dan paru-paru.Dengan jatung dan paru-paru yang kuat maka kita akan bisa terhindar dari beberapa penyakit misalnya memperkecil resika terkena penyakit jantung dan stroke juga akan mengoptimalkan suplay oksygen dan peredaran darah.  ...

Asal Usul dan Perkembangan Kopi

Image
Kopi merupakan minuman yang di hasilkan dari proses pengolahan dan ekstraksi biji tanaman kopi.Kopi sendiri saat ini sudah menjadi salah satu minuman favorit masyarakat Indonesia.Tapi apakah anda tahu dari mana asal usul kopi.....?? Nah disini saya akan sedikit mengulas  secara singkat tentang asal muasal kopi.Kata kopi sendiri berasal dari kata Qohwah(bahasa Arab ) kemudian mengalami perubahan menjadi Kahveh (bahasa Turki) kemudian koffie dalam bahasa Belanda lalu di serap menjadi kopi dalam bahasa Indonesia. Kopi berasal dari benua Afrika oleh seorang penggembala dari Bangsa Ethiopia pada tahun 800 SM.Awalnya kambing-kambing penggembala itu menjadi bugar dan loncat-loncat setelah memakan sebuah biji-bijian yang berwarna merah tua yang tidak lain adalah biji kopi.Merasa kambingnya menjadi bugar akhirnya penggembala itu memetik dan mengolah biji kopi itu tetapi masih dengan cara di rebus.Karena setelah meminum merasa bugar akhirnya penggembala memberitahukan ke warga kota dan...

Tapai (tape) Singkong si Lunak yang Nikmat

Image
Tapai (tape) adalah makanan yang terbuat dari singkong / ketela pohon yang di fermentasi.Tape memiliki tekstur yang lembut dan lunak dengan rasa yang manis bercampur sedikit asam.Makanan ini populer di pulau jawa,mulai jawa barat sampai jawa timur.Pada umumnya tape memiliki kadar air yang banyak,tapi di daerah tertentu seperti di Purwakarta dan Subang terdapat tape yang kering dan memiliki rasa yang lebih legit.Tape ini juga dapat di gantung tanpa mengalami kerusakan dan di kenal dengan nama peuyeum gantung (peuyeum=tapai dalam bahasa sunda) Tape singkong memiliki kandungan gizi karbohidrat yang tinggi karena berbahan dasar singkong sedangkan singkong sendiri mengandung pati.Pada 100 gram tape singkong,menghasilkan energi setidaknya 170 kilo kalori dengan karbohidrat setidaknya mencapai 42,5 gram yang di hasilkan dari fermentasi karbohidrat dalam pati singkong.Selain itu dalam tape singkong juga mengandung protein,fosfor,kalsium,vitamin B1 dan lemak juga memiliki kandungan serat yang t...

Gaplek..........? Singkong/Ketela Pohon Yang Di Keringkan

Image
Sebagian orang mungkin masih awam dengan gaplek,apalagi bagi mereka yang tinggal di kota-kota besar.Dan memang saat ini keberadaan gaplek sendiri semakin jarang untuk dijumpai,di karenakan semakin jarang pula petani yang menanam singkong sebagai bahan dasar pembuatan gaplek itu sendiri. Gaplek adalah singkong/ketela pohon yang di kupas kulit luarnya lalu di keringkan.Gaplek menjadi bahan dasar dari berbagai macam olahan,gaplek yang sudah lama di timbun bisa di jadikan bahan dasar "gatot".Gaplek juga bisa giling untuk di jadikan tepung gaplek,dari tepung gaplek itu sendiri bisa di jadikan berbagai macam olahan yang nikmat dan khas salah satunya "nasi tiwul" dan juga bisa di jadikan berbagai macam kue. Di Indonesia gaplek banyak di jumpai di daerah jawa bagian selatan khususnya di deretan pegunangan mulai dari Jogyakarta sampai Pacitan.Karena singkong sebagai bahan dasar gaplek sangat cocok di tanam di daerah pegunungan yang notabene tanah di daerah pegunungan mempuny...